Komentar Pembaca

concrete pipe

oleh Puji Mawarni (2020-06-30)


Serupa dengan box culvert, gorong-gorong atau buis beton memiliki fungsi sebagai saluran air, hanya saja jenis beton pracetak ini berbentuk tabung. Produk buis beton ini ketika dipasang seperti sebuah saluran pipa air besar dari beton. Ukurannya juga bisa sangat besar disesuaikan dengan debit air yang akan disalurkan. Buis beton juga memiliki spigot dan socket untuk penyambungan dari buis pertama ke buis selanjutnya, dimana setiap pertemuan antara spigot dan socket diberi perekat dengan lapisan kedap air. Yang perlu diperhatikan dalam pemasangan buis beton, ketika telah dipindahkan ke dalam galian saluran sesuai dengan posisi yang telah direncanakan, parit harus sesegera mungkin diurug untuk menghindari pergeseran posisi.